Harga tegel 60×60 di Makassar

Harga tegel 60×60 di Makassar dapat bervariasi karena berbagai faktor, termasuk merek, kualitas, desain, dan musim. Penting bagi calon pembeli untuk melakukan riset dan mempertimbangkan berbagai faktor ini sebelum membuat keputusan pembelian.


Harga tegel 60x60 di Makassar
 Harga tegel 60×60 di Makassar

Harga bahan bangunan Di kota Makassar, Sulawesi Selatan, relatif stabil karena kebutuhan Tegel keramik sebagai salah satu elemen utama dalam dekorasi interior dan eksterior terus meningkat.


Harga tegel 60x60 di Makassar



beberapa harga tegel 60×60 di makassar yang dirangkum dari beberapa toko di sepanjang jalan veteran selatan makassar, untuk nama Toko kami tidak camtumkan. Dengan berbelanja secara bijak.


Harga tegel 60x60 di Makassar
 Harga tegel 60×60 di Makassar



Anda dapat menemukan tegel yang sesuai dengan anggaran dan kebutuhan Anda tanpa mengorbankan kualitas.


Harga Tegel 60×60 di Makassar

Harga tegel 60×60 di Makassar dapat bervariasi dari satu tempat ke tempat lain, disini admin menyarankan beberapa toko di jalan veteran selatan. Variasi harga ini dipengaruhi oleh berbagai faktor, termasuk merek tegel, kualitas, desain, dan tempat pembelian.

Harga tegel 60x60 di Makassar


Tidak jarang juga faktor musiman atau perubahan tren desain dapat memengaruhi harga tegel di pasaran.

Sebagai contoh, tegel dari merek ternama atau dengan kualitas premium cenderung memiliki harga yang lebih tinggi daripada merek yang kurang dikenal. Desain juga dapat memengaruhi harga, dengan tegel yang memiliki pola atau tampilan yang unik biasanya lebih mahal.

Faktor ketersediaan juga dapat berdampak pada harga, terutama jika tegel tersebut diimpor atau memiliki stok terbatas di daerah tersebut.

10 Rekomendasi Tegel 60×60 di Makassar Termurah dan Berkualitas

Nah jika Anda mau membeli tegel ukuran 60×60, maka perlu sekali Anda baca beberapa rekomendasi merk keramik ukuran 60×60 dibawah ini yang cukup laku keras dipasaran.


Harga tegel 60x60 di Makassar

1. Tegel Garuda

Harga tegel 60x60 di Makassar


Garuda adalah salah satu merek yang populer di tengah masyarakat. Merek lokal yang satu ini menawarkan kualitas yang gak kalah dengan lainnya. Mulai dari ketahanan, tidak mudah tergores, hingga motif beragam untuk ukuran 60×60. 


Harga tegel 60x60 di Makassar

Berikut harga Tegel 60×60 Garuda:

    • Cream Polos 60 x 60 Rp161.000 per dus 
    • Broken White 60 x 60 Rp176.000 per dus 
    • Huelva 60 x 60         Rp195.000 per dus 
    • Madrid 60 x 60         Rp206.000 per dus 
    • Motif Serat 60 x 60         Rp220.000 per dus 
    • Motif Kayu Anti Slip 60 x 60         Rp220.000 per dus 
    • Santa FE MED Cream 60 x 60 Rp225.000 per dus 
    • Santa FE MED Grey 60 x 60         Rp225.000 per dus 
    • Motif Marmer 60 x 60                 Rp250.000 per dus

  • Harga sewaktu” bisa berubah

2. Tegel Roman

Rekomendasi keramik ukuran 60×60 dari merk Roman, Nah kalau bisa ketika Anda mau membeli keramik ukuran 60×60 perlu sekali memperhatikan perpaduan warna antara tembok, sofa dan kusen pintu jendela.


Harga tegel 60x60 di Makassar
 Harga tegel 60×60 di Makassar


Tegel Keramik merk Roman banyak motif atau type seperti dMonteverdi Bone dengan kualitas produk Kw 1. Perlu Anda perhatikan kembali ketika ingin membeli keramik, bahwa setiap merk Tegel mempunyai jenis Kw 1, Kw 2 dan Kw 3. Pastikan Anda membeli antara Kw 1 atau Kw 2 agar keramik yang Anda beli awet dan tahan lama.

Dalam pembelian umumnya per dus berisi 3pcs/ 1.08m2. Untuk Harga Keramik 60×60 Roman dMonteverdi Bone per dus mulai dari Rp 154.000. Tersedia juga banyak varian warna dan jenis keramik Roman 60×60, pastikan Anda pilih sesuai kombinasi yang cocok.

Bisa dibilang, tegel Roman cukup banyak diminati oleh warga makassar.

Berikut harga tegel 60×60 Roman:

    • D’Augusta  Rp215.000
    • D’Arcade Bone Rp255.000
    • D’Arcade Grigio Rp275.400
    • D’Arcade Perla Rp244.100
    • D’Bali Rp263.200
    • D’Brooklyn Rp265.000
    • D’Canary Rp258.550
    • D’Pedra Rp263.000
    • D’Portland Rp266.000
    • D’Panama Rp281.500
    • D’Panama Desert Rp284.000
    • D’Panama Mountain Rp280.000
    • D’Bondi Rp265.000
    • D’Dutch Rp274.500
    • D’Palacio Rp278.000
    • D’Portico Rp271.000
    • D’Kalmar Rp260.000
    • D’Ferrum Rp288.000
    • D’Caesar Rp230.000
  • Harga sewaktu” bisa berubah

3. Tegel indogress

Indogress adalah produsen Tegel asal Indonesia yang tak kalah terkenal menggunakan komponennya dari dalam negeri. Model Tegel Indogress banyak di pakai di hotel besar dan villa mewah.


Harga tegel 60x60 di Makassar


Harga Tegel Indogress 60×60:

  • Antica Cardea Rp265.000
  • Antica Aurora Rp288.000
  • Antica Fortuna Rp288.000
  • Montagne Rp310.000
  • Montagne Everest Rp310.000
  • Stream Havana Rp315.000
  • Oakwood Rp310.000
  • Oakwood Golden Rp310.000
  • Oakwood Matt Rp311.000
  • Natura Saffron Rp313.000
  • Pinewood Maple Rp334.000
  • Concerta Ombra Rp335.000
  • Cano Crema Rp355.000
  • Cano Grigio Rp355.000
  • Cemento Grigio Rp355.000
  • Cemento Nero Rp355.000
  • Cemento Bianco Rp355.000
  • Concerta Luce Rp345.000
  • Concerta Ombra Rp345.000
  • Concerta Carbone Rp345.000
  • Concreto Ferro Rp345.000
  • Concreto Cromo Rp345.000
  • Damasco Bianco Rp335.000
  • Damasco Grigio Rp335.000
  • Eterno Grigio Rp325.000
  • Eterno Crema Rp325.000
  • Uni Color Zirconium Rp345.000
  • Damasco Matt Rp348.000
  • Eterno Crystalline Rp348.000
  • Cemento Crystalline Rp348.000
  • Metafora Pietra Rp353.000
  • Eterno Scuro Rp363.000
  • Mitica Perla Rp373.000
  • Salt & Pepper Moonstone Rp353.000
  • Marmo Crema Marfill Rp347.000
  • Metafora Asfalto Rp357.000
  • Marmo Bianco Carrara Rp371.000
  • Argento Beige Rp341.000
  • Marmaro Travertino Rp355.000
  • Marmaro Travertino Bianco Rp365.000
  • Marmaro Travertino Crema Rp365.000
  • Marmaro Travertino Grigio Rp365.000
  • Marmaro Perlato Crema Rp358.000
  • Marmaro Perlato Naturale Rp358.000
  • Marmaro Perlato Bruno Rp358.000
  • Marmaro Perlato Bianco Rp358.000
  • Marmo Nero Marquina Rp383.000
  • Marmo Nero Portoro Rp383.000
  • Marmo Nero Polished Rp384.000
  • Foresta Spruce Rp475.000
  • Foresta Cottonwood Rp455.000
  • Foresta Walnut Rp443.000
  • Acropolis Aphrodite Rp445.000
  • Acropolis Poseidon Rp475.000
  • Acropolis Kronos Rp475.000
  • Etnika Patola Rp523.000
  • Etnika Wora-wari Rp523.000
  • Harga sewaktu” bisa berubah

4. Tegel Niro

Niro Tegel adalah merek yang cukup dikenal di Indonesia. Bahkan, merk yang satu ini telah diekspor ke seluruh dunia. Rekomendasi seperti perkantoran atau gedung merk ini selalu juara.


Harga tegel 60x60 di Makassar


  • Bianco Luna GBL01 Silky White Rp241.680
  • Cementous GCU01 Amber White Rp225.696
  • Cementum Beige GCM02 Rp283.240
  • Cementum Grey GCM04 Rp278.240
  • Clay Art GCA02 Rp188.902
  • Cristallo GG605 White Crystal Rp231.960
  • Cristallo GG625 White Latte Rp189.560
  • Estilo GEA25 Sofia Rp227.320
  • Estilo GEB01 Celia Rp238.720
  • GTZ01 Terrazzo Alba Rp216.680
  • GTZ02 Terrazzo Brunneis Rp367.000
  • Hardrock GHR03 Drizzle Rp215.680
  • Lucido GMA33 Abree Rp362.525
  • Lux 2.0 (Glazed Polished) GXP19 Aria Rp284.800
  • Muse GMU01 Hazel Rp225.004
  • Regal GMR97 Black Rp357.858
  • Swatantra D0044 Mandala Cakra Ningrat White Rp263.560
    • Harga sewaktu” bisa berubah

    5. Tegel Ceranosa 

    Harga tegel 60x60 di Makassar


    Tegel Ceranosa adalah merek yang memiliki daya tahan kuat karena dibuat dengan suhu sangat tinggi.Di pasaran, harga Tegel 60×60 per dus rata-rata mulai dari Rp240 ribuan untuk cream polos KW 1 yang populer. Adapun untuk Tegel hitam berkisar Rp210 ribu.

    Harga tegel 60x60 di Makassar


    • Harga sewaktu” bisa berubah

    6. Tegel Essenza 

    Essenza adalah merek Tegel asal Indonesia yang sering dianggap sebagai merk luar negeri.


    Harga tegel 60x60 di Makassar

    Tegel Essenza memiliki motif beragam yang cocok untuk rumah modern minimalis.

    Beberapa di antaranya adalah Essenza Classic Absolute Black, Essenza Tegel Carbone, Essenza Cemento Carbone, hingga Essenza Lavagna Black.

    Harga tegel 60x60 di Makassar


    Harga Tegel 60×60:

    • Imperiali Rock Beola Grey Rp290.050
    • Imperiali Rock Bianco Crystal Rp290.050
    • Imperiali Rock Griglo Perla Rp290.500
    • Imperiali Rock Kashmir White Rp304.050
    • Imperiali Rock Balmoral White Rp304.050
    • Imperiali Rock Green Forest Rp304.050
    • Imperiali Rock Impala Black Rp304.050
    • Imperiali Rock Magnetite Rp290.050
    • Imperiali Rock Pietra di Luna Rp295.050
    • Landmark Polished Grey Rp305.050
    • Landmark Polished White Rp305.050
    • Landmark Polished Beige Rp305.500
    • Lavagna Rock Magnetite Rp290.050
    • Lavagna Rock Pietra di Luna Rp290.050
    • Unicolor Ivory Polished Rp254.550
    • Unicolor Snow White Polished Rp290.450
    • Unicolor Black Beauty Polished Rp358.500
    • Unicolor Ivory Unpolished Rp254.600
    • Unicolor Snow White Unpolished Rp290.600
    • Unicolor Black Beauty Unpolished Rp358.600
    • Harga sewaktu” bisa berubah

    7. Tegel Valentino Gress

    Valentino Gress menawarkan produk berkualitas tinggi, dengan desain menarik dan eksklusif.

    Harga Tegel lantai 60×60 per dus juga cukup terjangkau.


    Harga tegel 60x60 di Makassar

    Harga tegel 60x60 di Makassar

    Harga Tegel 60×60:

    • Bulgari Grey Rp265.520
    • Ticino Black Rp277.840
    • Ticino Dark Rp277.840
    • Ticino Light Rp277.840
    • Plain Ivory Rp 155.000
    • Dallas Light Grey Matt Rp384.000
    • Dallas Beige Matt Rp384.000
    • Harga sewaktu” bisa berubah

    8. Tegel Sandimas 

    Harga tegel 60x60 di Makassar
     Harga tegel 60×60 di Makassar


    Sandimas menawarkan berbagai model Tegel dengan motif menarik. 
    Berbagai pilihan bisa kamu pilih mulai digital polished series (quartstone dan double loading), rustic series (soluble salt), dan wood series.

    Harga Tegel Sandimas 60×60:

    • Mistral White Rp218.500
    • White Carara Rp234.500
    • Black Amalfi Rp285.000
    • Botticino Marble Rp190.500
    • Alanzo Rp237.000
    • Arturo Rp270.000
    • Saverio Polished Rp177.000
    • Statuario White Rp275.000
    • Champagne Rp267.000
    • Antique Grey Wood Rp277.500
    • Harga sewaktu” bisa berubah

    9. Tegel Durafloor 

    Durafloor menyediakan berbagai permukaan yang mengilap, rustic, hingga matt.


    Harga tegel 60x60 di Makassar


    Merek Tegel yang satu ini bisa memberikan tampilan mewah, stylish, dan elegan. Harga Tegel 60×60 per dus berkisar Rp150 ribuan untuk cream motif polos soluble salt polished BA6100.

    • Harga sewaktu” bisa berubah

    10. Tegel Granito 

    Granito menawarkan kualitas yang diproses dengan teknologi modern. Mulai dari motif Salsa Crystal Pearl White, Salsa Crystal Ivory, Aurora Silk, dan lainnya.


    Harga tegel 60x60 di Makassar

    Harga Tegel 60×60 Granito:

    • Salsa Greystone Unpolished Rp393.800
    • Salsa Greystone Polished Rp443.300
    • Salsa Pearl White Unpolished Rp356.400
    • Salsa Pearl White Polished Rp411.400
    • Salsa Black Unpolished Rp504.900
    • Salsa Black Polished Rp554.400
    • Salsa Frost White Unpolished Rp414.700
    • Salsa Frost White Polished Rp464.200
    • Salsa Honey Unpolished 60 x 60 cm Rp393.800
    • Salsa Honey Polished Rp443.300
    • Salsa Ivory Unpolished Rp356.400
    • Salsa Ivory Polished Rp411.400
    • Salsa Coffee Unpolished Rp414.700
    • Salsa Coffee Polished Rp464.200
    • Salsa Steel Unpolished Rp414.700
    • Salsa Steel Polished Rp502.700
    • Salsa White Sands Polished Rp501.600
    • Salsa Aluminium Unpolished Rp414.700
    • Salsa Aluminium Polished Rp464.200
    • Salsa Water Stone Polished Rp501.000
    • Aurora Waffle Polished Rp543.400
    • Aurora Latte Polished Rp543.400
    • Aurora Silk Polished Rp543.400
    • Palazzo Palermo Polished Rp510.400
    • Palazzo Monza Polished Rp529.100
    • Palazzo Estate Unpolished Rp437.800
    • Palazzo Estate Polished Rp482.900
    • Palazzo Arezzo Unpolished Rp437.800
    • Palazzo Arezzo Polished Rp482.900
    • Castello Rombo, Crema Unpolished Rp403.700
    • Castello Rosso, Espresso, Marrone, Vento Unpolished Rp443.300
    • Harga sewaktu” bisa berubah

    Itulah harga Tegel 60×60 termurah per dus berbagai merek.

    Meski demikian, harga Tegel di tiap tokobbisa berbeda-beda, !


    Harga tegel 60x60 di Makassar


    Faktor-faktor Penentu HargaTegel

    Tegel dari merek ternama atau dengan kualitas premium cenderung memiliki harga yang lebih tinggi daripada merek yang kurang dikenal. Desain juga dapat memengaruhi harga, dengan tegel yang memiliki pola atau tampilan yang unik biasanya lebih mahal.


    Harga tegel 60x60 di Makassar


    Faktor ketersediaan juga dapat berdampak pada harga, terutama jika tegel tersebut diimpor atau memiliki stok terbatas di daerah tersebut.

    • Merek dan Kualitas Merek-merek terkenal dengan reputasi baik biasanya menetapkan harga yang lebih tinggi. Namun, harga ini sering kali sebanding dengan kualitas dan daya tahan yang lebih baik.
    • Bahan dan Finishing Jenis bahan keramik yang digunakan, seperti porselen atau keramik biasa, serta jenis finishing permukaan seperti matte atau glossy, dapat memengaruhi harga tegel.
    • Desain dan Estetika: Tegel dengan desain khusus, motif artistik, atau tampilan mewah cenderung memiliki harga yang lebih tinggi dibandingkan dengan tegel dengan desain sederhana.
    • Ukuran dan Ketebalan Meskipun ukuran 60×60 umumnya populer, tegel dengan ketebalan yang berbeda juga dapat mempengaruhi harga. Tegel lebih tebal biasanya lebih mahal karena menunjukkan kekuatan dan daya tahan yang lebih baik.
    • Tren Pasar dan Musim: Seperti dalam industri lain, tren pasar dan musim juga dapat memengaruhi harga. Desain atau gaya tertentu mungkin menjadi tren dalam jangka waktu tertentu, yang dapat mempengaruhi ketersediaan dan harga tegel tersebut. Jika sedang musim panen wah banyak paket promo diskon toko.

    Tips untuk Menemukan Tegel 60×60 Berkualitas di Makassar

    Harga tegel 60x60 di Makassar


    • Riset cek Pasar Sebelum berbelanja, lakukan riset mengenai merek-merek tegel yang tersedia di Makassar. Cari tahu tentang reputasi merek dan kualitas produk mereka.
    • Perbandingan Harga Bandingkan harga dari beberapa toko bahan bangunan atau toko keramik. Jangan ragu untuk menanyakan diskon atau penawaran khusus.
    • Tentukan Anggaran Tetapkan anggaran yang realistis sebelum memulai pencarian. Ini akan membantu Anda fokus pada pilihan yang sesuai dengan kebutuhan dan kemampuan keuangan Anda.
    • Beli Dari Sumber Terpercaya Pilihlah toko bahan bangunan atau showroom keramik yang terpercaya dan memiliki reputasi baik. Ini dapat memberikan jaminan bahwa Anda mendapatkan produk yang sesuai dengan deskripsi dan kualitas yang diharapkan.
    • Perhatikan Kualitas: Jangan hanya mempertimbangkan harga rendah. Pastikan Anda memperhatikan kualitas tegel. Tegel yang tahan lama dan mudah dirawat akan memberikan nilai investasi jangka panjang.
    • Periksa Secara Langsung Jika memungkinkan, periksa tegel secara langsung di toko atau showroom. Sentuh permukaan, perhatikan detail desain, dan pastikan tidak ada kerusakan atau cacat pada tegel.
    • Pertimbangkan Nasihat Profesional Jika Anda bingung atau ragu, jangan ragu untuk meminta nasihat dari ahli desain interior atau profesional bahan bangunan. Mereka dapat memberikan saran berdasarkan kebutuhan dan preferensi Anda.
    • Pertimbangkan Desain dan Kebutuhan Pilihlah desain yang sesuai dengan gaya dan kebutuhan ruangan Anda. Ingatlah bahwa tegel juga berkontribusi pada estetika keseluruhan.
    • Beri Perhatian pada bagian Pemasangan Selain harga tegel itu sendiri, pertimbangkan biaya pemasangan dan tukang yang handal. Pemasangan yang baik akan memastikan tegel memiliki umur pakai yang lebih lama.

    Kesimpulan

    Tegel baik granit maupu keramik punya kelebihan masing-masing, tegel 60×60 adalah pilihan yang elegan dan fungsional untuk merancang interior dan eksterior. Harga tegel 60×60 di Makassar bervariasi tergantung pada berbagai faktor seperti merek, kualitas, desain, dan ketersediaan.

    Meskipun beragam, faktor penting lainnya adalah memilih tegel yang sesuai dengan gaya dan kebutuhan ruangan Anda.

    Dengan riset yang cermat dan perhatian terhadap kualitas, Anda dapat menemukan tegel 60×60 berkualitas tinggi yang akan memberikan keindahan dan daya tahan pada ruangan Anda selama bertahun-tahun.